Skip to main content
AG EXCEL

follow us

MsO Excel 2013 - Fungsi Baru

 Microsoft Kembali merilis Versi baru dari Ms. Office dengan kode versi 2013 yang didalamnya telah disematkan 50 fungsi baru.

Assalamu'alaikum Wr. Wb sahabat Exceler,

Setelah kemarin kita berkenalan dengan beberapa fungsi baru di Ms. Excel 2007 dan 2010 maka kini kita akan berkenalan dengan fungsi baru dari Excel 2013, disimak ya...😷



Baca Juga :

1. Fungsi Web

Fungsi Web
ENCODEURL Menampilkan   string yang dikodekan URL
FILTERXML Menampilkan   data dari konten XML, menggunakan XPath tertentu
WEBSERVICE Menampilkan   data layanan web (web service) di internet atau intranet
Kembali ke daftar isi ↑

2. Fungsi Tanggal dan Waktu

NUMBERVALUE Mengkonversi   teks ke angka tanpa tergantung pada lokalnya
UNICHAR Menampilkan   karakter unicode yang di acu oleh nilai numerik tertentu
UNICODE Menampilkan   angka (code point) yang sesuai dengan kareakter pertama dari string teks yang   disertakan
Kembali ke daftar isi ↑

3. Fungsi Statistik

Fungsi Statistik
BINOM.DIST.RANGE Menampilkan   probabilitas hasil percobaan dengan distribusi binomial
GAMMA Menampilkan   nilai fungsi gamma untuk angka yang tersedia
GAUSS Menghitung   probabilitas bahwa anggota populasi normal standar akan jatuh antara   rata-rata dan z standar deviasi dari mean
PERMUTATIONA Menampilkan   jumlah permutasi untuk sejumlah objek tertentu (dengan pengulangan) yang   dapat di pilih dari total objek
PHI Menampilkan   nilai fungsi kerapatan untuk distribusi normal standar
SKEW.P Menampilkan   kecondongan distribusi berdasarkan populasi
Kembali ke daftar isi ↑

4. Fungsi Permesinan

Fungsi   Permesinan
BITAND Menampilkan   bitwise AND dari dua angka
BITOR Menampilkan   bitwise OR dari dua angka
BITLSHIFT Menampilkan   nomor yang bergeser ke kiri dengan jumlah bit tertentu
BITRSHIFT Menampilkan   nomor yang di geser ke kanan dengan jumlah bit tertentu
BITXOR Menampilkan   bitwise Eksklusif OR dari dua angka
IMCOSH Menampilkan   kosinus hiperbolik bilangan kompleks
IMCOT Menampilkan   kotangen dari bilangan kompleks
IMCSC Menampilkan   kosekan dari bilangan kompleks
IMCSCH Menampilkan   kosekan hiperbolik dari bilangan kompleks
IMSEC Menampilkan   sekan dari bilangan kompleks
IMSECH Menampilkan   sekan hiperbolik dari bilangan kompleks
IMSINH Menampilkan   sinus hiperbolik dari bilangan kompleks
IMTAN Menampilkan   tangen dari bilangan kompleks
Kembali ke daftar isi ↑

5. Fungsi Pencarian dan Referensi

Fungsi Pencarian dan Referensi
FORMULATEXT Menampilkan   rumus sebagai string
Kembali ke daftar isi ↑

6. Fungsi Matematika dan Trigonometri

Fungsi Matematika   & Trigonometri
ARABIC Mengubah   angka Romawi menjadi angka Arab
ACOT Menampilkan   kurva kotangen dari angka dalam radian pada rentang 0 hingga Pi
ACOTH Menampilkan   kotangen balikan hiperbolik dari angka
BASE Mengkonversi   angka menjadi representasi teks dengan radiks tertentu (dasar)
CEILING.MATH Membulatkan   angka ke atas, ke bilangan bulat terdekat atau ke beberapa siginifikansi   terdekat
COMBINA Menampilkan   jumlah kombinasi (dengan pengulangan) untuk sejumlah item tertentu
COT Menampilkan   kotangen sudut
COTH Menampilkan   kotangen hiperbolik angka
CSC Menampilkan   kosekan sudut
CSCH Menampilkan   kosekan hiperbolik angka
DECIMAL Mengkonversi   representasi teks dari sebuah angka dalam basis tertentu menjadi angka   desimal
FLOOR.MATH Membulatkan   angka ke bawah, ke bilangan bulat terdekat atau ke beberapa siginifikansi   terdekat
MUNIT Menampilkan   matriks unit untuk dimensi tertentu
SEC Menampilkan   sekan sudut
SECH Menampilkan   sekan hiperbolik angka
Kembali ke daftar isi ↑

7. Fungsi Logika

Fungsi Logika
IFNA Menampilkan   nilai yang telah ditentukan jika sebuah ekspresi mengembalikan ke #N/A, jika   tidak, hasil ekspresi yang akan diberikan
XOR Menampilkan   logika Eksklusif OR dari semua argumen
Kembali ke daftar isi ↑

8. Informasi

Fungsi Informasi
ISFORMULA Memeriksa   apakah referensi menuju ke sel yang berisi rumus, jika ya hasilnya TRUE dan   jika tidak hasilnya FALSE
SHEET Menampilkan   nomor Sheet yang berkaitan dengan referensi yang diberikan
SHEETS Menampilkan   Jumlah Sheet dalam referensi
Kembali ke daftar isi ↑

9. Fungsi Finansial

Fungsi Informasi
ISFORMULA Memeriksa   apakah referensi menuju ke sel yang berisi rumus, jika ya hasilnya TRUE dan   jika tidak hasilnya FALSE
SHEET Menampilkan   nomor Sheet yang berkaitan dengan referensi yang diberikan
SHEETS Menampilkan   Jumlah Sheet dalam referensi
Kembali ke daftar isi ↑

Incoming Terms AGExcel.Net :
  • fungsi tombol keyboard pada microsoft excel
  • shortcut excel pindah sheet
  • Shortcut dan Fungsinya di Excel
  • pintasan keyboard di excel
  • fungsi ctrl a sampai z pada microsoft excel
  • shortcut excel terlengkap
  • shortcut rumus excel
  • cara buat shortcut di excel
  • MsO Excel 2007 - Fungsi baru
  • MsO Excel 2010 - Fungsi Baru

You Might Also Like:

Attention, please: All advertisements on this site are entirely from the service of the ad provider, if there are advertisements that are not polite or not pleasing to be displayed then it is beyond our control, Please be treated wisely. Please Read Privacy Policy
Buka Komentar